468x60 Ads


KONSEP JARINGAN

Jaringan adalah kelompok, sistem atau rantai yang saling terhubung atau terkait
Informasi  merupakan konsep multidisipliner dengan ancangan dan definisi yang berlainan

Dari segi sasaran penerima informasi, ada 4 jenis informasi yaitu :
Ø  Informasi ilimiah  berasal dari peneliti ditujukan kepada peneliti
Ø  Informasi profesional ; informasi yang berasal dari dan untuk pelaksana, pimpinan atau pendidik, kebanyakan disebarluaskan utnuk para ahli dalam bidang tertentu.
Ø  Informasi komunitas; ditujukan kepada tokoh masyarakat, pembentuk undang-undang, media massa.
Ø  Informasi individu ; ditujukan utk individu dan utk kepentingan dan perubahan sikap individu.


Teknologi informasi adalah teknologi untuk pengadaan, pengolahan, pemencaran temu balik dan pendayagunaan komputer, video, surat elektronik, sistem pakar dan sejenisnya.
Berbagai jenis jaringan :
  1. Jaringan komputer ; jaringan yang melibatkan berbagai jenis komputer.
  2. Jaringan telekomunikasi; jaringan khusus untuk bidang telekomunikasi.
  3. jaringan perpustakaan ; jaringan kerja berbagai perpustakaan.
  4. Jaringan informasi dan dokumentasi ; jaringan kerja berbagai badan yang mengolah informasi (non perpustakaan)
  5. Jaringan sitasi
  6. Jaringan Pengarang; beberapa pengarang bekerjasama melakukan penelitian dan menulis laporan.

Badan lain yang mengolah informasi :
  1. Pusat Dokumentasi
  2. pusat informasi
  3. pusat analisis informasi
  4. pusat referal,
  5. clearing house
Jaringan Perpustakaan
Mengarah pada kerjasama perpustakaan dalam bentuk jaringan

Jaringan informasi
Suatu sistem terpadu dari badan-badan yg bergerak dlm bidang pengolahan informasi dengan tujuan menyediakan pemasukan data yg relevan tanpa memperhatikan bentuk maupun asal data untuk keperluan masyarakat pemakai.



KOMPONEN JARINGAN INFORMASI
  1. Struktur Organisasi
  2. Rencana kerjasama
  3. Simpul ; peserta jaringan
  4. Pemakai ; anggota perpustakaan dan unit yg bergerak di bid. Informasi atau orang yg berada diluar unit.
  5. Tingkat jasa peserta
  6. Sistem komunikasi antara simpul
  7. Kode Pesan
  8. Katalog induk terpusat
  9. Pedoman Pemilihan Dokumen
  10. Prosedur evaluasi untuk kerja jaringan
  11. Program pelatihan bagi para pemakai serta peserta jaringan.

BENTUK JARINGAN
  1. Jaringan Non Terpimpin
  2. Jaringan Terpimpin
  3. Jaringan Non terpimpin dengan pusat khusus
  4. Jaringan terpimpin dengan pusat khusus

0 komentar:

Posting Komentar

Gambar tema oleh Dizzo. Diberdayakan oleh Blogger.
 
Share Information © 2011 Theme made with the special support of Maiahost for their cheap WordPress hosting services and free support.